PEMBAGIAN SEMBAKO DESA DI DESA PERESAK KEC. SAKRA BERJALAN LANCAR
04 Mei 2021 15:37:37
Administrator
406 Kali Dibaca
Berita Desa
PEMBAGIAN SEMBAKO DESA DI DESA PERESAK
KEC. SAKRA BERJALAN LANCAR
Proses pembagian sembako desa di Desa Peresak TA 2021 Alhamdulillah berjalan dengan lancar. Program sembako desa ini merupakan program tahunan yang di adakan di Desa Peresak.